News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Jelang Pilkades Serentak dan Pemilu, Kapolsek Argapura Sambangi Tokoh Agama

Jelang Pilkades Serentak dan Pemilu, Kapolsek Argapura Sambangi Tokoh Agama


MangsiJabar-Majalengka, Menjelang Pilkades Serentak 2023 dan Pemilu 2024, Kapolsek Argapura Polres Majalengka IPTU H. Ilham Ss Dinata bersama Kanit Ik Aiptu Deni Sutikno melaksanakan silaturahmi dengan Tokoh Agama Ustad Cucu Samsul Arifin selaku Pimpinan Pondok Pesantren Nurul Shofa yang berada di Blok Rekesan Desa Sadasari Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka, Senin ( 20/03/2023).

Kegiatan sambang ini bertujuan untuk tetap menjaga stabilitas Kamtibmas yang Kondusif di wilayah Kabupaten Majalengka khususnya di Wilayah Kecamatan Argapura.

Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Argapura IPTU H. Ilham Ss Dinata mengatakan mengajak bersama – sama menjaga kamtibmas menjelang Pilkades dan Pemilu 2024.

Selain itu, Pihaknya untuk Menjalin Kemitraan Antara Tokoh Agama dengan Pihak Kepolisian dan Silaturahmi Menjelang Bulan Puasa,”tuturnya.

“Kolaborasi Antara Pihak Kepolisian dengan Ulama Untuk Tetap Menjaga Persatuan dan Kesatuan”ungkpanya.

Kapolsek juga tidak lupa berpesan agar tetap tingkatkan kewaspadaan dengan curah hujan yang tinggi yang dapat mengakibatkan bencana alam, dan menyampaikan himbauan kamtibmas antisipasi curas, curat dan curanmor serta untuk bersama-sama mencegah berita hoax,”imbaunya. Ahmad s

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar